Pekanbaru : Bupati Kampar H. Catur Sugeng Susanto, SH mengikuti Rapat Koordinasi bersama dengan Gubernur Riau dan Forkopimda Riau yang diadakan di Balai Serindit Gedung Daerah Riau di Pekanbaru, Rabu, 01/12.
Teluhat Forkopimda Riau Ketua DPRD Riau Yulisman, Kapolda Riau diwakili Irwasda Polda Riau Kombes Pol Drs. Syamsul Huda, Kabinda Riau diwakili Drh. Tito Reza, Danrem 031 Wira Bima Brigjen TNI M. Syech Ismed, Danlanud RSN Marsma TNI Andi Kustoro, Danlanal Dumai Kolonel (P) Himawan, Ketua Pengadilan Tinggi Pekanbaru Drs. H Panusunan Harahap, Ketua Pengadilan Tinggi Agama, Dr. H. Harus S, dan Bupati, Wali Kota, Kajari, Dandim, Kapolres se Prov. Riau
Dikatakan Gubernur Riau bahwa kondisi saat Riau merupakan salah satu Provinsi
Maka untuk itu kita kembali menegakkan protokol Kesehatan dengan penerapan 5M (Memakai masker, Mencuci tangan, Menjaga jarak, mengurangi mobilitas dan menghindari kerumunan) ” Kata Syamsuar.
Terkait dengan Vaksinasi diakui Gubernur Riau masih rendah yakni 51 persen, pada akhir Desember 2021 ini sudah dapat kita capai target 70 persen. Oleh sebab itu kami minta seluruh Dinas terkait khususnya Dinas Kesehatan, Bupati /Walikota dan Forkopimda Kabupaten untuk menggesa percepatan Vaksinasi khususnya tahap I dan Vaksinasi bagi Lansia dan anak-anak ” Kata Syamsuar.
Ditambahkan Catur bahwa kita tetap waspada bahwa Pendemi Covid-19 belum habis, mari terus kita terapkan Prokes dengan melaksnakan 5 M dan melaksnakan 3 T” Tracing, TrakingTambah Catur lagi.