Pemerintah Kabupaten Kampar
  • Home
  • BERITA
  • Pengumuman Kelulusan Media Pada E-Wartawan di Undur
BERITA Pemda PENGUMUMAN

Pengumuman Kelulusan Media Pada E-Wartawan di Undur

Sehubungan dengan Jadwal Verifikasi Terhadap Kelengkapan Administrasi Media yang Bapak/Ibu daftarkan padaE-Wartawan Kabupaten Kampar bersamaan dengan Jadwal Kegiatan Musrenbang Kecamatan se KabupatenKampar Tahun 2024, dimana para Verifikator E-Wartawan juga ikut menghadiri kegiatan tersebut. Maka olehsebab itu Pengumuman Kelulusan Media yang semula akan di umumkan pada Hari Selasa Tanggal 30 Januari 2024 diundur menjadi Hari Jum’at tanggal 02 Februari 2024.Slot Gacor

Pengumuman ini dapat di download di link berikut :

Related posts

Ketua TP PKK ; Semoga Kampar Juara, Dengan Makan ikan Masyarakat Sehat.

Supardi

Silaturrahmi NPC Kampar, Pj Bupati Kampar ; Terimakasih, Walau Kondisi Terbatas Namun tidak menghalangi untuk Harumkan Negeri.

Supardi

Bupati Kampar Ikuti Upacara Hari Jadi TNI ke 76 Melalui Virtual. 

Supardi

Seleksi Calon Dewan Pengawas Perusahaan Umum Daerah Air Minum Tirta Kampar

Supardi

Pemkab Kampar Bagikan 30 Ribu Masker di 6 Desa PSBM.

Supardi

Suhermi ; Riau Expo Wadah Promosi Potensi Bisnis Daerah

Supardi