Pemerintah Kabupaten Kampar
Bangkinang Kota BERITA DPRD KATEGORI KECAMATAN Pembangunan Pemda

Bupati Kampar Sampaikan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD 2018.

Bangkinang Kota ; Kampar Catur Sugeng Susanto saat menyampaikan pertanggungjawaban pelaksanaan APBD tahun 2018 pada Rapat Paripurna DPRD Kampar pada hari Senin, 17/06l.

Paripurna yang digelar di Gedung DPRD Kampar pada rapat yang dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Kampar Ahmad Fikri, S.Ag didampingi oleh para Wakil Ketua DPRD Kampar dan dihadiri oleh anggota DPRD Kampar, Sekretaris Daerah Kabupaten Kampar dan para Kepala OPD dilingkungan Pemkab Kampar.

Bupati Kampar Catur Sugeng dalam sambutannya menyampaikan bahwa pada tahun 2018, telah Berbagai upaya dilakukan oleh pemkab Kampar, begitu juga terhadap pembangunan Pemkab Kampar.

Kita terus melakukan berbagai upaya dalam peningkatan Kesejahteraan masyarakat melalui program pembangunan yang tertuang didalam Rancangan Anggaran Pendapatan dan belanja Daerah tahun 2018″ Kata Catur Sugeng lagi.

Selain itu hal yang terpenting disampaikan adalah terkait pengelolaan pemerintahan dimana Pemkab Kampar telah tiga kali berturut-turut menerima opini Wajar Tanpa Pengecualian dari Badan Pemeriksa Keuangan RI Perwakilan Riau, ini membuktikan pengelolaan pemerintahan baik anggaran maupun pelaporan administrasi telah berjalan dengan baik” Kata Bupati Kampar.

Selain itu Bupati Kampar mengajak semua elemen masyarakat untuk dapat memberikan masukan dan ide terhadap pembangunan Kampar yang lebih baik lagi

Semoga Kampar yang maju dan berkeadilan dapat kita wujudkan” tutup Bupati Kampar.

Setelah penyampaian Pertanggungjawaban Bupati Kampar Tahun Anggaran 2018 Bupati Kampar menyerahkan Laporan pertanggungjawaban kepada Ketua DPRD Kampar yang akan dilanjutkan dengan pembahasan oleh fraks-fraksi di DPRD Kampar (Diskominfo Kampar)

Related posts

Kesadaran Masyarakat Mulai Tumbuh Terlihat di Saat Operasi PSBM di Siak Hulu.

Supardi

Radio Swara Kampar Raih Penghargaan Terbaik III Nasional.

Supardi

Tinjau Istana Kesultanan Kampa, Gubernur Riau : Pemprov Riau dan Pemkab Kampar Komit Dukung Penguatan Nilai-Nilai Adat dan Pelestarian Budaya.

Supardi

Ahmad Suhaili Dinobatkan Sebagai Datuok Indo Komo

Supardi

Buka Wirid Gabungan Forsimat di mesjid Al-Furqon Bangkinang Kota, Staf Ahli Bupati : Wujudkan Kampar Sebagai Negeri Serambi Mekkah Riau.

Supardi

Bupati Kampar, Bentuk silaturahmi dan Bina Ukhuwah Islamiyah

Supardi