Pemerintah Kabupaten Kampar
  • Home
  • BERITA
  • Asisten I Ahmad Yuzar Pimpin Rapat Dengan Perangkat Daerah Susun Laporan Kinerja.
Bangkinang Bangkinang Kota BERITA Pemda Peristiwa

Asisten I Ahmad Yuzar Pimpin Rapat Dengan Perangkat Daerah Susun Laporan Kinerja.

Bangkinang Kota – Setelah di lakukannya Penyusunan laporan Kinerja Triwulan II jabatan Penjabat Bupati Kampar Dr. H. Kamsol, MM oleh Pemerintah Kabupaten Kampar, maka pada hari ini Senen 28/11/2022 di lakukan rapat Untuk Upload Dokumen Laporan Pj Bupati Kampar Triwulan II yang di pimpin oleh Asisten I Bidang Pemerintahan Setda Kampar Ahmad Yuzar.

Ahmad Yuzar menyampaikan bahwa laporan yang sudah di susun akan di upload pada Link Google From Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia dan untuk Ekpose Pj Bupati kepada menteri dalam negeri.

“Terdapat 3 Aspek yang menjadi bahan penilaian, yaitu aspek pemerintahan, aspek pembangunan, dan aspek Kemasyarakatan” Tambah Ahmad Yuzar

Ahmad Yuzar juga menambahkan bahwa setelah di uploadnya laporan ini akan menjadi indikator keberhasilan dan sejauh mana capaian kinerja oleh Penjabat (PJ) Kepala Daerah. Hasil dari evaluasi tersebut nantinya akan menjadi bahan pertimbangan dan disampaikan oleh Inspektorat Jenderal kepada Direktorat Jenderal Otonomi Daerah Kementerian Dalam Negeri.

Maka dari itu kepada seluruh perangkat daerah sebelum laporannya di upload untuk cek kembali hal – hal terkait laporan dan penyusunan  yang sudah direncanakan”. (Diskomifo Kampar/RF)

Related posts

Sambut Tahun Baru 1 Muharram 1444 H , Pemda Kampar Gelar Zikir, Tausiah dan Do’a Bersama

Supardi

Lakukan Peninjauan,Tim Pemkab Kampar Temukan Perusahaan Yang Menutupi Tanda Segel Izin Perusahaan

Supardi

Tinjau Program HATINYA PKK, Ketua TP PKK Kampar Deswita : Mari Kita Manfaatkan Lahan Pekarangan dengan Tanaman Produktif.

Supardi

Posko Siaga PPKM Tambang Serahkan Sembako dan Operasi Yustisi di Pasar Gobah

Supardi

60 Kafilah MTQ Kampar Digembleng Pelatih Nasional.

Supardi

Rombongan 12 Kabupaten/kota Tinjau Lokasi MTQ XXXVIII 2019 di Kabupaten Kampar

Supardi