Pemerintah Kabupaten Kampar
  • Home
  • BERITA
  • Kembali Beredar Nomor Mengatasnamakan Ajudan Bupati Bupati Kampar Di Salah Gunakan.
Bangkinang Kota BERITA Pemda PENGUMUMAN

Kembali Beredar Nomor Mengatasnamakan Ajudan Bupati Bupati Kampar Di Salah Gunakan.

Bangkinang Kota : Kepada masyarakat Kabupaten Kampar diminta berhati-hati, karena ada yang mengatasnamakan ajudan Bupati Kampar yang bernama Akbar dengan nomor 0813-8598-4344 disalahgunakan oleh orang yang tidak bertanggung jawab. Hal ini diketahui ketika adanya masyarakat yang melapor yang mengatasmakan nomor ajudan tersebut untuk mengambil keuntungan.

Tentunya masyarakat mudah percaya karena dia merupakan orang dekat Bupati Kampar, namun masyarakat harus berhati-hati jangan mudah percaya seratus persen, namun ternyata nomor tersebut telah di salah gunakan atau telah di duplikat oleh orang yang tidak bertanggung jawab dan digunakan untuk mengambil keuntungan  pribadi.

Demikian dikatakan oleh Yuricho Efril, S.STP saat mendampingi Bupati Kampar pada kunjungan kerja di Bintan Provinsi Kepulauan Riau, Senin 01/08.

Setelah di konfirmasi kepada yang bersangkutan bahwa ia tidak pernah mengirim wa atau menelpon baik perorangan maupun perusahaan, kecuali terhadap tugas-tugas yang perintahkan kepada saya ” Terang Yuricho Efril.

Oleh sebab itu ia menghimbau agar masyarakat berhati-hati dan jangan mudah percaya, apalagi yang berkaitan dengan permintaan uang” Himbau Yuricho Efril lagi.(Diskominfo Kampar)

Related posts

Pj Bupati Kampar Terima Kunjungan Pengurus REI Riau Terkait Perizinan

Supardi

Tak Kenal lelah Tim Posko Siaga PPKM Tambang Berikan Humbauan dan sosialisasi Prokes

Supardi

Bupati Kampar Sampaikan Jawaban Pemeringah Atas Pandangan Umum Fraksi Fraksi DPRD Kampar atas Ranperda P APBD 2021.

Supardi

Pagi Ini Gempa Pasaman Barat Dirasakan sampai ke Kampar, Plt. Kalaksa BPBD Kampar Terus lakukan Koordinasi Terhadap Dampak Gempa.

Supardi

Defile Emak-emak Berpakaian Tradisional Meriahkan Puncak  Pemindahan Tanjung Alai Ke-28

Supardi

Objek Arung Sungai Kopu Raih Juara 2 API Award 2021 Kategori Wisata Air.

Supardi